A Man and a Woman atau berjudulasli "Nam-gwa yeo" ini, adalah sebuah film drama, romance korea terbaru 2016. Film ini disutradarai oleh seorang sutradara asal Korea yang cukup terkenal, yaitu Yoon-ki Lee. Yang sekaligus merangkap sebagai penulis naskah skenarionya, dengan di bantu oleh seorang penulis lainnya yang bernama Shin Eun-Young. Film Drama Korea ini telah dirilis pada bulan Februari 2016 yang lalu, atau lebih tepatnya pada tanggal 25 February 2016 (South Korea).
A Man and a Woman Movie ini didistributori oleh Showbox/Mediaplex, yang mana pada awal perilisannya, film ini menggunakan bahasa Korean sebagai bahasa utamanya. film ini memiliki panjang durasi sekitar 1 jam lebih 55 menit. Dan dibintangi oleh aktor dan aktris papan atas Korea, yaitu seperti Yoo Gong berperan sebagai Ki-Hong, Do-yeon Jeon berperan sebagai Sang-Min, Mi-so Lee berperan sebagai Moon-Joo, Byeong-eun Park berperan sebagai Ahn Jae-Suk (as Park Byung-Eun), Min-ji Park berperan sebagai Babysitter, Yoon Se-Ah berperan sebagai Ki Hong's friend, Veera W. Vilo berperan sebagai Waitress, dan Marko Wilskman berperan sebagai Extra.
Inti cerita dari film ini yaitu akan menceritakan tentang Sang Min (diperankan Jeon Do Yeon), dan Ki Hong (diperankan Gong Yoo), yang mana mereka berdua bertemu di sebuah tempat. Dan hubungan mereka berdua semakin dekat dan juga akrab. Namun Saat akan kembali ke Helsinki, mereka terjebak dalam hujan salju yang cukup lebat. Mereka akhirnya terpaksa harus bertahan hidup di tengah hutan yang penuh penuh salju.
Sinopsis Film A Man and a Woman (2016)
Film Drama korea ini akan menceritakan tentang kisah kekasih, yaitu Sang Min (diperankan Jeon Do Yeon), dan Ki Hong (diperankan Gong Yoo). Yang mana dikisahkan pada musim dingin, Sang-Min meminta Ki-Hong untuk pergi kesebuah tempat yang hangat. Dua orang asing telah turun dengan anak anak mereka, di daerah pickup untuk kamp anak anak yang berada di Helsinki, Finlandia. Sebuah percikan untuk kepentingan bersama dinyalakan diantara pria dan juga wanita.Mereka memutuskan untuk mengikuti anak anaknya ke perkemahan. Dalam perjalanan disaat mereka kembali, badai salju telah memaksa mereka, untuk menghabiskan malam di sebuah penginapan. Di pagi hari, mereka berjalan melalui hutan dan sauna terpencil. Mereka meninggalkan hari berikutnya tanpa mengetahui nama masing-masing. Beberapa bulan kemudian, Sang-Min memperbaiki penampilanya di tempat kerja, dan melihat Ki-Hong berjalan oleh. Pria dan wanita keduanya menikah, tapi berbagi ikatan yang menentang kondisi mereka.
Baca Juga Sinopsis Film Korea Terbaru Lainnya: The Last Princess (2016)
Detail Film A Man and a Woman (Crew)
Genre / Jenis Film: Drama, RomanceHangul: 남과 여
Sutradara Film: Yoon-ki Lee
Rumah Produksi Film: -
Distributor Film: Showbox/Mediaplex
Penulis Naskah skenario / Novel Film: Yoon-ki Lee, Shin Eun-Young
Lokasi pembuatan Film: -
MPAA: -
Durasi Film: 1 jam 55 menit
Tanggal Rilis / Tayang Film: 25 February 2016 (South Korea)
Negara asal Film: South Korea
Bahasa Film: Korean