WALKING DEAD TOMATE adalah sebuah film drama horor terbaru Indonesia ditahun 2020. Film Walking Dead Tomate ini akan bercerita tentang pemuda bernama Tenri, dan Rudi yang
melakukan liputan ke desa Panggala (toraja). Di desa tersebut Rudi
menemukan sebuah kalung ditempat reruntuhan yang menyerupai seperti
bangunan yang telah lama hancur.
Sejak saat itu kejadian demi kejadian
aneh danb juga seram terus terjadi, dan kemudian Rudi mencoba untuk
membuang kalung tersebut, akan tetapi kalung yang dibawanya itu
memanjang dan kemudian mencekik leher Rudi. Film ini diarahkan dan disutradarai oleh sutradara film bernama Ekadi Katili, yang juga merangkap menjadi penulis naskah ceritanya, dengan bekerja sama dengan seorang penulis lainnya yaitu Beni Susanto.
Walking Dead Tomate Movie ini diproduksi dan didistributori oleh Rumah Produksi Film Cinekadi Pictures, Max Anderson. Film ini diproduseri oleh Nona Queliem, Ekadi Katili. Pada awalnya film ini dijadwalkan rilis pada 16 April 2020 (Indonesia), Namun dikararenakan terjadi wabah virus, film ini tertunda penayangannya. Adapun untuk para pemain film yang akan turut bermain dan meramaikan film horor terbaru Indonesia ini, yaitu diantaranya seperti Iqbal Perdana, Yulinar Arief, Frans Pongsamma, Salsabila Yusran, Fifit Yani, Dona Maliwa, Aga Dirgantara, Debby Astuti, Etal, M Amas, Agustina Palamba, dan Zulkifli Gani Ottoh.
Sinopsis Film Walking Dead Tomate
Film ini bermula saat beberapa pemuda melakukan liputan ke Desa Panggala (Toraja), mereka bernama Tenri dan Rudi., Salah satu pemuda yang bernama Rudi menemukan sebuah kalung di tempat yang mirip seperti sisa bangunan yang telah lama hancur.
Pada saat itu kemudian Veronica muncul dihadapannya dan berkenalan. Walaupun Tenri kembali ke kota, persahabatan mereka terus berlanjut. Sejak saat itu Carla, yaitu bos Tenri, mengalami kejadian-kejadian aneh dan juga menyeramkan.
Mereka menduga penyebabnya adalah kalung misterius yang ditemukan oleh Rudi. Veronica kemudian membawa Carla dan juga Tenri ke rumah tua yang terlihat mistis. Veronica kemudian menceritakan pengalaman dimasa kecilnya.
Pada saat ayahnya akan dikubur, mayat ayahnya berdiri dengan sendirinya, dan kemudian berjalan ke kuburan yang telah disiapkan, setelah neneknya membaca mantera-mantera. Hal-hal menyeramkan dan janggal terus terjadi. Rudi kemudian mencoba untuk membuang kalung tersebut, akan tetapi kalung tersebut semakin tak bisa dilepaskan. Seperti apakah keseruan kisahnya? Tunggu dan tonton Full Movienya dibioskop kesanyangan anda.
BACA JUGA: Sinopsis Film Godzilla Vs. Kong (2020)
Detail Film Walking Dead Tomate (Crew)
Genre / Jenis Film: Horror, DramaSutradara Film: Ekadi Katili
Rumah Produksi Film: Cinekadi Pictures, Max Anderson
Distributor Film: Cinekadi Pictures, Max Anderson
Penulis Naskah skenario / Novel Film: Beni Susanto, Ekadi Katili
Produser Film: Nona Queliem, Ekadi Katili
MPAA: -
Tanggal Rilis / Tayang Film: TBA 2020 (Indonesia)
Durasi Film: - menit
Negara asal Film: Indonesia
Bahasa Film: Indonesia
Pemain Film Walking Dead Tomate (Cast)
Iqbal Perdana berperan sebagai -Yulinar Arief berperan sebagai -
Frans Pongsamma berperan sebagai -
Salsabila Yusran berperan sebagai -
Fifit Yani berperan sebagai -
Dona Maliwa berperan sebagai -
Aga Dirgantara berperan sebagai -
Debby Astuti berperan sebagai -
Etal berperan sebagai -
M Amas berperan sebagai -
Agustina Palamba berperan sebagai -
Zulkifli Gani Ottoh berperan sebagai -